Kamis, 08 Maret 2012

Analisis Perspektif Bisnis Online


“Analisis Presfektif bisnis online”
Hasil analisis saya mengenai bisnis online menggunakan media facebook dan twitter adalah sebagai berikut :
Facebook dan twitter merupakan salah satu trend bisnis internet sebagai community, yang mana sasaranya adalah para consumer internet atau online service . Dengan media facebook dan twitter , kita dapat berbisnis lebih efisien, hemat biaya, jangkauan global, dan informasi dapat up to date.
            Kita bisa mengembangkan sebuah toko online(online store) di media tersebut. Misalnya: kita akan menawarkan product fasion model terbaru, kita bisa menampilkan contoh barang tersebut lengkap dengan harga, model dan bagaimana cara mendapatkannya, seperti halnya di google aksen, ebay, amazon, dll.
            Yang bias diberikan lebih dari kedua media tersebut adalah antara lain :
1.      Dapat menghemat biaya tentunya, karena biaya operasi ringan, dan tidak harus membayar pajak/ biaya usaha fisik.
2.      Lebih efisien dalam pengadaan
3.      Informasi dapat di akses up to date 24 jam
4.      Jangkauan global
5.      Bila kita menambahkan model bisnis baru sangatlah mudah, tinggal kita mengganti conten.
6.      Tentunya sangat praktis, karena jejaring social sudah sangat popular sekali terutama di Indonesia, ditambah media tersebut bisa di acces melalui jaringan mobile selluler.
7.      Namun sistem keamanan dalam transaksi pembelian perlu diperketat untuk menghindari dari tindak kejahatan penipuan orang yang tidak bertanggung jawab dengan transaksi kita

Tidak ada komentar:

Posting Komentar